Cari Blog Ini

Isnin, 16 Oktober 2017

Di Pasar, Ini 3 Kebutuhan Paling Banyak Dicari

Kebutuhan adalah sesuatu yang harus dipenuhi agar tidak mengganggu kelangsungan hidup. Contoh, ketika kita lapar kita harus makan, jika kita tidak makan-makan juga maka kita akan sakit, ketika kita sakit maka segeralah minum obat agar kita cepat sembuh, dll.



Keinginan adalah sesuatu yang tidak harus dipenuhi karena tidak mengganggu kelangsungan hidup. Contoh, jika rumah kita tidak jauh dari sekolah bahkan tetangga dengan sekolah maka tidak perlu menggunakan sepeda ataupun motor bahkan mobil, ketika kita tidak memerlukan HP maka tidaklah usah digunakan, dll.

3 Kebutuhan di Pasar yang paling Banyak Dicari

  • Kebutuhan Primer adalah kebutuhan yang pertama harus dipenuhi yaitu sandang(pakaian), pangan(makanan), dan papan(rumah). Kebutuhan primer disebut juga dengan kebutuhan pokok, kebutuhan yan harus dipenuhi terlebih dahulu dibanding dengan kebutuhan yang lain.                                                            
  • Kebutuhan sekunder adalah kebutuhan yang dipenuhi setelah kebutuhan primer terpeuhi semua. Kebutuhan sekunder sifatnya di pokok atau harus karena hanya untuk melengkapi kebutuhan saja. Contohnya mobil, motor, laptop, dan kulkas.
  • Kebutuhan tersier adalah kebutuhan yang dipenuhi setelah kebutuhan primer dan sekunder sudah terpenuhi. Kebutuhan tersier memiliki sifat yang sama dengan kebutuhan sekunder. Orang yang memenuhi kebutuhan tersier hanya mereka yang memiliki lebihan uang saja. Contoh : mobil mewah, motor mewah, dan laptop mewah

Tiada ulasan:

Catat Ulasan